Sunday, March 12, 2017

Cara Hard Reset Samsung Galaxy Pocket GT-S5300



HARD RESET SAMSUNG GALAXY POCKET GT-S5300



Cara Hard Reset Samsung Galaxy Pocket GT-S5300


     Ponsel Samsung Galaxy Pocket GT-S5300 adalah tergolong Ponsel yang sudah canggih, alasanya karena Ponsel Samsung Galaxy Pocket GT-S5300 salah satunya sudah tidak lagi menggunakan tombol manual fisik tetapi sudah menggunakan tombol yang hanya cukup menyentuk pada bagian layarnya saja untuk dapat mengoperasikan menu yang terdapat di dalamnya, perangkat tersebut biasa disebut layar sentuh atau tootchscreen. 

       Tidak hanya itu, Menu dan fitu Ponsel Samsung Galaxy Pocket GT-S5300 pun beragam dan mudah untuk di akses serta dengan kunci keamanan yang digunakan pun bukan cuma dengan kode digit tetapi sudah menggunakan kata sandi dan gambar pola, sehingga dengan itulah Ponsel Samsung Galaxy Pocket GT-S5300 ini sudah tergolong kategori Ponsel Smartphone atau Ponsel canggih.  


       Seiring dengan kecanggihan itu pula, pengguna banyak yang harus mempelajari dan memahami fitur - fitur di dalamnya dan pandai untuk mengoperasikannya, sehingga tidak mudah terjadi kesalahan - kesalahan yang terjadi pada Ponsel yang tidak di sengaja. Sebab tidak jarang pula faktor - faktor yang terjadi pada Ponsel akibat kesalah pengguna yang masih banyak belum memahami kinerja fitur - fitur yang ada yang menjadikan Ponsel mudah terjadi kerusakan pada salah satu fitur yang mengakibatkan tidak dapat di operasikan, salah satunya dimana disaat pengguna akan mengoperasikan salah satu menu kemudian Ponsel tidak dapak mengoperasikan sebagaimana mestinya dan tidak mau meresponya.

        Apabila terjadi hal demikian pada Ponsel anda, dapat anda lakukan langkah - langkah cara di bawah ini untuk mengatasi masalah yang terjadi pada Ponsel anda. Saran saya sebelum anda melakukan langkah - langkah ini anda harus teliti dan hati - hati agar tidak salah langkah dan harapannya Ponsel anda dapat kembali normal seperti sediakala, langkah inilah biasa para teknisi Ponsel menyebutnya Hard Reset, yaitu suatu proses reparasi dengan metode manual dengan kombinasi salah satu tombol yang di tekan. Silahkan anda bisa mengikuti langkah - langkah di bawah ini. 

Baca Juga : Cara Hard Reset Samsung Galaxi Mini 2 GT-S6500D  


Langkah Hard Reset Samsung Galaxy Pocket GT-S5300 Sebagai Berikut : 
1. Ponsel terlebih dahulu di Nonaktifkan / di off.

2. Tekan 3 tombol secara bersamaan, yaitu :
- Tombol Power on/off
- Tombol Volume Up / Atas
- Tombol Home
Ditahan sejenak sampai muncul logo Samsung, lalu lepaskan secara bersamaan pula dan akan menampilka menu :
Android system recovery
Android system recovery

Reboot system now
Apply update from sdcar
wipe data/factory reset    
wipe cache partition


3. Geser / gulir Menu ke bawah menggunakan tombol Volume Down dan arahkan ke " wipe data/factory reset " dan pilih / konfirmasi dengan menekan tombol Home
   
4. Akan tampil Menu :
Android system recovery

Confirm wipe of all use
THIS CAN NOT BE UNDON
No
No
No
No
No
No
No
Yes - - delete all user     <===
No
No
No

Geser / gulir ke bawah menggunakan tombol Volume Down dan arahkan ke " Yes - - delete all user ", lalu pilih / konfirmasi dengan cara menekan tombol Home. 
 
5. Tunggu proses -- wiping data -- sampai selesai dan akan tampil Menu :
Android system recovery
Android system recovery

Reboot system now     <===
Apply update from sdcar
wipe data/factory reset
wipe cache partition

Tetap arahkan ke " reboot system now " dan pilih / konfirmasi dengan menekan tombol Home


6. Jika Ponsel terjadi tampilan robot Android saja, anda tidak usah panik. Itu disebabkan karena daya battery yang tersedia di Ponsel anda kurang dari 25% sehingga Ponsel tidak dapat melakukan Loading. Caranya cukup sederhana untuk mengatasi masalah ini, restart Ponsel anda dengan cara melepas battery Ponsel anda lalu pasang kembali dan nyalakan Ponsel. 
Jika tidak ada kendala pada  battery maka Ponsel akan langsung menampilkan Menu seperti poin 7.

7. Tunggu proses Loading sampai selesai dan akan menampilkan Menu :
Welcome to GT S5300
Lalu pilih dengan menekan tombol " Change Language " dan ikuti terus perintah yang tampil pada layar Ponsel sampai selesai.

8. Selesai, Ponsel Samsung Galaxy Pocket GT-S5300 anda berhasil di Hard Reset.

Itulah Cara Hard Reset Samsung Galaxy Pocket GT-S5300 yang mengalami masalah :
- Lupa pola kunci layar
- Lupa Pasword
- Lupa Sandi
- Ponsel lelet / lamban dll.

Baca Juga : Cara Hard Reset Samsung Galaxy Young GT-S6310

         
          Semoga dengan tutorial di atas dapat membantu untuk menyelesaikan masalah yang terjadi pada Ponsel Samsung Galaxy Pocket GT-S5300 anda. Apabila anda masih bingung untuk memahami toturial di atas, silahkan anda dapat mengkonsultasikan dengan cara mengisi kolom komentar yang tersedia di bawah blog ini untuk lebih memahami bagaiman cara Hard Reset Ponsel anda.

       Bagaiman..., mudah bukan cara untuk melakukannya...?, Sekian artikel tentang bagaimana Cara Hard Reset Samsung Galaxy Pocket GT-S5300 pada Ponsel anda.  Semoga dengan tutorial artikel dan video tutorial di atas dapat membantu dan menyelesaikan masalah yang terjadi pada Ponsel anda. Silahkan dapat anda Share / berbagi ataupun berkomentar. Dapat anda baca artikel terkait lainnya mengenai Solusi Kerusakan Ponsel pada Blog ini.


Semoga Bermanfaat ....  dan Salam sukses untuk Anda .....    

2 comments:

  1. Nanti kalau sudah berhasil data nyaa hilang juga ga min?apa data nya tetap tidak ada masalah?mohon pencerahannya min.trims

    ReplyDelete
    Replies
    1. Trimakasih sudah berkunjung di nlog saya. Kalo boleh tau kerusakan awalnya gimana ya ?

      Delete

👤 Komentator :
☑ IKUTI agar dapat berkomentar.
☑ Silahkan berkomentar dengan bijak dan sopan.
☑ Tidak menyertakan link hidup dalam komentar.
☑ Terimakasih atas kunjungan dan komentarnya.